I made this widget at MyFlashFetish.com.

Jumat, 14 Januari 2011

Kabel Straight dan Kabel Cross

ada 2 jenis kriping kabel
1. Kabel straight adalah koneksi ujung yang satu dengan ujung kabel yang lain sama( A-A).
susunan kabel straight
1. putih hijau
2. hijau
3. putih orange
4. biru
5. putih biru
6. orange
7. putih coklat
8. coklat


2. Kabel Cross adalah koneksi ujung yang satu dengan ujng yang lain berbeda ( misal A-B/B-A)
susunan kabel cross
1. putih orange
2. orange
3. putih hijau
4. biru
5. putih biru
6. hijau
7. putih coklat
8. coklat

itulah sekilas bagaimana mengkriping kabel untuk koneksi jatingan satu ke jaringan yang lain

Tidak ada komentar:

Posting Komentar